Barang yang dijual berdasarkan bagiannya (botol, paket, dll) atau beratnya (pound, kilogram, dll) akan ditentukan dari opsi "Dijual dari" yang dapat ditemukan di deskripsi barang. Anda dapat mengubah opsi ini dari back-office ataupun app POS Loyverse (Android atau iOS).
Log in ke Back Office, pergi ke daftar item, klik item yang Anda ingin jual berdasarkan beratnya.
Di app POS Loyverse, pergi ke daftar item, tekan item untuk melihat layar "Ubah Item".
Dalam 2 kasus, Ubah opsi untuk jual berdasarkan berat. Masukkan harga barang per 1 unit atau berat seperti kilogram, pound, dll. Simpanlah perubahan Anda.
Ketika Anda menjual barang, pad nomor akan muncul di layar. Masukkan berat barang sesungguhnya dan tekan "OK".
Item akan ditambahkan kedalam tiket tertera dengan harga 1 unit berat di kalikan dengan berat sesungguhnya.
Lihat juga: